Danramil 04/Ckr Kodim 0503/JB Menerima Bantuan Baksos dari Vihara Hemadiro Mettavati Untuk Distribusikan Ke Korban Kebakaran
JAKARTA – Di HUT Kodam Jaya ke 71 dan Hari Juang Kartika , Vihara Hemadiro Mettavati di jalan Kapuk Raya, Cengkareng Jakarta Barat menyerahkan sumbangan Baksos 200 paket sembako...